Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus 28, 2016

Tuhan, Bolekah Aku Cuhat?

Tuhan, bolehkah aku curhat? Aku tahu, Engkau juga pastinya sangat tahu apa yang terjadi hari ini. Bahkan tanpa aku menuliskan curhatanku di sini. Tapi biarkan aku meringankan sedikit beban di dada. Yang berdesakan bak angin musim dingin sebelum hujan melanda.

Review Novel: Orange, Bagian Tersulit dari Mencintaimu adalah Melihatmu Mencintai Orang Lain

Orange ... Begitu mendengar judulnya pasti keingetan sama jeruk. Bener banget sih. Novel ini memang ada hubungannya sama gadis penyuka jeruk. Tapi bukan bercerita tentang cara menanam jeruk loh ya :D

Fakta Unik tentang My Perfectly Husband dan Proses Menulisnya

My Perfectly Husband adalah cerita pertama yang saya tulis di Wattpad sekitar 3 tahun yang lalu. Cerita ini sangat berkesan untuk saya, karena ini merupakan cerita pertama yang saya tulis di Wattpad. Saya sungguh terharu karena banyak yang membaca cerita ini. Walau sebenarnya cerita ini amburadul abis EYDnya. Ada hal-hal yang Reader belum tahu tentang My Perfectly Husband. Contohnya seperti nama Park Ha Kyung yang sebenarnya adalah nama Korea saya. Ini agak sedikit narsis sih, dan masih banyak beberapa hal tentang My Perfectly Husband. Tentang Fakta unik saya menuliskan cerita ini, kalau enggak unik ya diunikin aja.

Meriahnya Pawai Sepeda Santai di Polodadi

             Hari ini di desa saya punya hajatan besar. Yaitu sepeda santai. Sebenarnya ini untuk memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-71. Entah kenapa agenda peringatan di desa saya ini panjang banget. Beberapa waktu yang lalu sempat mengadakan drama musikal, panggung tirakatan dan ditutup event hari ini sepeda santai.